Rekomendasi Buku Catatan Untuk Kebutuhanmu
Posted on February 16, 2022
Buku catatan memiliki berbagai fungsi, seperti untuk belajar, bekerja, ataupun catatan harian. Tentu saja produk – produk tersebut dibuat dari kertas yang diisi dengan garis atau berbagai motif. Berikut rekomendasi memilih tipe buku catatan yang bisa menyesuaikan kebutuhanmu, yaitu :
- Binder
Binder merupakan tipe buku catatan yang dilengkapi dengan partisi sehingga bisa menuliskan berbagai materi pada satu buku. Tidak hanya itu, kertas dalam binder juga dapat diisi ulang sesuai kebutuhan.
- Notebook
Notebook merupakan catatan paling fleksibel untuk berbagai catatan. Seperti untuk tulisan atau gambar dengan berbagai ukuran sesuai kebutuhan catatan Anda.
- Jurnal
Jurnal bisa digunakan dalam berbagai hal, seperti untuk jadwal sehari – hari, catatan tugas kuliah, atau resolusi yang akan dicapai.
Untuk mengkreasikan tiga buku catatan diatas, Anda bisa memilih tipe bindingnya. Secara umum ada dua tipe, yaitu :
- Tipe Note Ring Binding, seperti yang sering kita gunakan atau ditemukan diberbagai toko buku. Karena cocok digunakan dalam berbagai jenis buku catatan, selain itu juga praktis karena ringan dan mudah dirobek disetiap halamannya.
- Tipe Loose-Leaf Binding, tipe ini juga sering ditemukan di banyak toko bku karena dapat diisi ulang sesuai kebutuhan. Berbeda dengan tipe ring binding, loose leaf tidak perlu merobek kertas jika membutuhkannya karena pada penempatan kertasnya bisa diatur untuk dibuka tutup. Bahkan isinya pun bisa dikreasikan dengan berbagai jenis kertas dan warna.
Sedang mencari percetakan terdekat di BSD untuk mencetak produk kebutuhanmu? Instaprint BSD adalah jawabannya. Sebagai salah satu percetakan berkualitas di BSD, lokasi Instaprint BSD juga tergolong strategis.
Apabila memiliki kendala waktu atau sibuk, juga bisa mengirimkan file melalui WhatsApp, e-mail, hingga sistem penyimpanan cloud seperti Google Drive, WeTransfer, atau Dropbox. Pengiriman juga bisa dilakukan melalui Go Send atau Grab Send. Di Instaprint Serpong, kamu bisa mencetak produk kebutuhan bisnis dengan bahan dan hasil berkualitas.
Instaprint BSD
Ruko Versailles Blok FB No. 22, Jl. Wortel I, Rawa Buntu, Serpong Sub-District, South Tangerang City, Banten 15318.
Jam Operasional – BSD
Mon – Fri: 09.00 – 22.00 WIB
Sat: 09.00 – 20.00 WIB
Sun: 11.00 – 20.00 WIB
Ph: 021-2223-5462
WhatsApp: +62 813-5676-7898
Sumber : https://my-best.id/6853